Selamat Ulang Tahun Via Vallen ke-27


Via Vallen


Menyebut nama Maulidia Octavia berasa asing yaaa…
Tapi…kalau Via Vallen, pada tahu dong? Yaaa, tanggal 1 Oktober menjadi tanggal lahir Maulidia Octavia atau lebih dikenal Via Vallen  yang berulang tahun ke-27. Via memulai karier menyanyi sejak umur 15 tahun. Namun, baru pada 2015, Via masuk dapur rekaman dengan merilis single dangdut Selingkuh. Di luar dugaan, lagu tersebut langsung hit dan membuat namanya semakin dikenal. Bahkan, kehadirannya di dunia hiburan Indonesia sering dianggap mirip dengan Isyana Sarasvati karena kemiripan wajahnya. Kini, Via juga telah memiliki penggemar dari berbagai kota yang diberi nama Vyanisty.

Related Posts:

Leave your comment "Selamat Ulang Tahun Via Vallen ke-27"

Post a Comment